PERJANJIAN KERJASAMA ANTARA POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA DENGAN PEMERINTAH KOTA BONTANG
Rabu, 20 Juli 2022. Politeknik Negeri Samarinda bekerja sama dengan Pemerintah Kota Bontang, penandatangan perjanjian kerja sama diadakan di rumah jabatan Walikota Bontang. Pertemuan ini dihadiri oleh Plt. Direktur Politeknik Negeri Samarinda bapak Budi Nugroho, S.T., M. Eng bersama Wakil Direktur bidang Kemahasiswaan dan Kerjasama bapak Ahyar Muhammad Diah, S.E., MM., Ph.D, dan Koordinator bidang Kerjasama. Pihak dari pemerintah kota Bontang dihadiri langsung oleh bapak Basri Rase, S.IP sebagai Walikota Bontang bersama Kepala Dinas Pendidikan kota Bontang.
Direktur & Sivitas Akademika
POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA
Mengucapkan Selamat dan Sukses
Peraih 6 Medali Emas, 5 Medali PERAK, 4 Medali PERUNGGU
PORSENI XIII Politeknik Se Indonesia 2022
Di Banjarmasin (POLIBAN)
PENGUMUMAN Calon Mahasiswa Yang Telah Dinyatakan Lulus Seleksi Wawancara KIP Kuliah SBMPN 2022-2023 (daftar terlampir) Mengikuti Jadwal Berikut :
Direktur dan Sivitas Akademika
Polieknik Negeri Samarinda
Mengucapkan Idul Adha 1443 H
Selamat Hari Raya
Belajar dari keikhlasan Nabi Ibrahim di kala anaknya dikorbankan dan
seperti keikhlasan Nabi Ismail yang menerima atas kehendak Allah SWT.
Mari jadikan hari Idul Adha ini sebagai moment untuk belajar mengikhlaskan dan bersabar.
Penerimaan Mahasiswa Baru Program Magister Terapan Pemasaran, Inovasi dan Teknologi jalur Seleksi Mandiri (PMBSM) Polnes merupakan jalur seleksi penerimaan mahasiswa baru yang diselenggarakan oleh Politeknik Negeri Samarinda.
Kami memiliki 1872 guests dan tidak ada anggota yang online