Kamis, 17 Maret 2016 15:19

Teknik Sipil Laksanakan Pelatihan Auditor Jalan dan Jembatan Bersama Pemkab Penajam Paser Utara Featured

Written by
Rate this item
(0 votes)

Menindaklanjuti MoU antara Polnes dan Inspektorat Pemkab. Penajam Paser Utara maka pada tanggal 9 – 13 Pebruari 2016 telah dilaksakanan “Pelatihan Peningkatan Profesionalisme Auditor dan Aparatur Pengawas untuk Pelaksanaan Audit Jalan dan Jembatan bagi Auditor Inspektorat Pemkab. Penajam Paser Utara”.

Pelatihan yang dibuka oleh Wadir II, Ir. Abdul Muis, MT dilaksanakan selama 5 hari di Jurusan Teknik Sipil dengan peserta sebanyak 22 orang dengan materi Penyelenggaraan Jalan dan Jembatan (UU No. 38 tahun 2004 dan PP No. 34 tahun 2006) dan spesifikasi teknis, Konstruksi Jalan dan Jembatan Berdasarkan Standart Bina Marga dan Standart Lainnya; Metode Kerja dan Tahap Pelaksanaan Pekerjaan Jalan dan Jembatan; Perhitungan dan Pengukuran Hasil Pekerjaan; dan Quality Control baik di Laboratorium maupun di Lapangan. Untuk pendalaman materi peserta pelatihan juga melakukan studi kasus yaitu pada Jembatan Kuning Palaran dan Jalan Pendekat Jembatan Mahulu Samarinda. Pada lokasi tersebut peserta melakukan praktek untuk mengaudit Jalan dan Jembatan. Pelatihan yang ditutup oleh Ketua Jurusan Teknik Sipil, Sujiati Jepriani, ST, M.Eng pada umumnya peserrta pelatihan merasa puas pada pelaksanaan pelatihan ini dan untuk selanjutnya berharap dapat dilaksanakan pelatihan serupa di bidang pengairan. 

 

Read 8364 times Last modified on Senin, 28 Maret 2016 08:46
Login to post comments

Kalender Akademik TA 2024-2025

Pengunjung Aktif

Kami memiliki 1460 guests dan tidak ada anggota yang online

054810274
Hari ini
Kemaren
Minggu ini
Minggu kemaren
Bulan ini
Bulan kemaren
reset tgl. 21-01-2019
26837
65125
191518
54395634
474151
1973029
54810274

IP Anda: 3.137.218.83
2024-11-14 14:32
Copyright © 1986 - 2020 | POLNES Official website: www.polnes.ac.id Email: polnes@polnes.ac.id atau humas@polnes.ac.id 
Dikelola Oleh: UPT. TIK Created by: NS

Search