Untuk SNMPTN yakni berdasarkan nilai akademik saja atau nilai akademik dan prestasi lainnya yang ditetapkan PTN.
Untuk SBMPTN berdasarkan hasil UTBK saja atau hasil UTBK dan kriteria lain yang ditetapkan bersama oleh PTN.
Sementara seleksi mandiri dapat menggunakan hasil UTBK
Jenjang D4 / S1 Terapan Politeknik Negeri Gabung dengan Seleksi Penerimaan LTMPT 2021, Berikut LIST nya
LIST Program Studi S1 Terapan / D4 Politeknik Negeri Samarinda yang tergabung dalam LTMPT adalah Sebagai Berikut:
S1 Terapan Teknik Listrik
S1 Terapan Teknik Mesin Produksi dan Perawatan
S1 Terapan Teknik Informatika Multimedia
S1 Terapan Teknik Rekayasa Komputer
S1 Terapan Akuntansi Manajerial
S1 Terapan Manajemen Pemasaran
S1 Terapan Keuangan Perbankan
S1 Terapan Teknologi Kimia Industri
S1 Terapan Rekayasa Jalan dan Jembatan
S1 Terapan Usaha Perjalanan Wisata