PENGUMUMAN
Nomor : 1070 /PL7/KP/2024
Tentang
HASIL SELEKSI ADMINISTRASI
PENERIMAAN CALON PEGAWAI NEGERI SIPIL (CPNS)
DI LINGKUNGAN POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA
TAHUN ANGGARAN 2024
Sehubungan dengan Pengumuman Nomor 24177/A.A3/KP.01.01/2024, Tanggal 19 September 2024, Tentang Hasil Seleksi Administrasi Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,Riset, dan Teknologi Tahun Anggaran 2024.
Pelamar diharapkan selalu memantau perkembangan informasi terkait dengan Seleksi Penerimaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) Kementerian Pendidikan, Kebudayaan,Riset, dan Teknologi Tahun Anggaran 2024 pada laman https://casn.kemdikbud.go.id
UPACARA PENGAMBILAN SUMPAH PEGAWAI NEGERI SIPIL DI LINGKUNGAN POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA
Selasa 14 Juni 2022, Politeknik Negeri Samarinda menggelar acara pengucapan sumpah Pegawai Negeri Sipil di lingkungan Politeknik Negeri Samarinda. Sebanyak 21 PNS sebagai peserta pengucapan sumpah yang dipimpin oleh Bapak Budi Nugroho, ST, M.Eng sebagai Plt. Direktur Politeknik Negeri Samarinda.
Acara ini juga dihadiri oleh Wakil Direktur II Politeknik Negeri Samarinda Bapak Ir. Dedy Irawan, ST, MT, dan Wakil Direktur III Politeknik Negeri Samarinda Bapak Ahyar Muhammad Diah, SE, MM, Ph.D, beserta tamu undangan lainnya yaitu Ketua Senat, Ketua Jurusan, Kepala Pusat Pengembangan Pembelajaran dan Pengembangan Mutu (P4M), Kepala Pusat Penelitian dan Pengabdian Kepada Masyarakat (P3KM). Dengan adanya PNS baru di lingkungan Politeknik Negeri Samarinda diharapkan mampu membawa perubahan kearah yang lebih baik bagi Politeknik Negeri Samarinda dengan dedikasi dan karya-karya yang dimiliki. SELAMAT BEKERJA dan BERKARYA.
Berdasarkan Surat Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia. Nomor : 440 Tahun 2020, Nomor : 03 Tahun 2020, Nomor : 03 Tahun 2020 tentang Perubahan ketiga atas Keputusan Bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia. Nomor 174 Tahun 2020, Nomor 01 Tahun 2020, Nomor 01 Tahun 2020 Tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2020.
EDARAN 2578: POLNES Berlakukan Kerja 1 Masuk 1 WFH dalam Menyikapi Peningkatan Jumlah Kasus Covid-19 di Samarinda
Berdasarkan Surat Keputusan bersama Menteri Agama, Menteri Ketenagakerjaan, Menteri Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia no. 391 Tahun 2020, tentang perubahan kedua atas keputusan Bersama tersebut. maka dapat kami informasikan bahwa untuk cuti dan Libur bersama bulan Lebaran 2020 adalah tanggal 21 hingga 25 Mei dan kembali kerja sebagai mana mestinya pada hari Selasa tanggal 26 Mei 2020.
Sehubungan dengan telah ditetapkannya hasil seleksi penerimaan Pegawai Kontrak, berikut kami sampaikan Hasil Seleksi Penerimaan Pegawai Kontrak di Lingkungan Kampus Politeknik Negeri Samarinda Tahun 2020.
Sehubungan dengan semakin merebaknya penyebaran Covid-19 akhir2 ini. Direktur Keluarkan Edaran Pembatasan Bepergian ke Luar Daerah dan / atau Bepergian keluar daerah Bagi ASN Guna Mencegah Penyebaran Covid-19. Keputusan ini tertuang dalam Edaran DIrektur ber-Nomor 677/PL7/KP/2020 di atas.
Sehubungan dengan telah dilaksanakannya proses seleksi TERTULIS CALON TENAGA KONTRAK ADMINISTRASI POLITEKNIK NEGERI SAMARINDA, Berikut kami sampaikan hasil perolehan skor dan jadwal proses selanjutnya sesua jadwal di atas...
Disampakan Kepada peserta yang telah mengikuti ujian dinas Tingkat II pada hari Selasa, Tanggal 20 Maret 2018, Bahwa Pelaksanaan Tes Interview (WAWANCARA) akan dilaksanakan pada Hari Kamis, tanggal 05 April 2018 Mulai Pukul 09.00 bertempat di Aula Lantai 3 Gedung Direktorat Politeknik Negeri Samarinda.
Sehubungan dengan pelaksanaan acara Dies Natalis ke XXIX, maka diberitahukan kepada seluruh Civitas Akademika Politeknik Negeri Samarinda, bahwa kegiatan belajar mengajar LIBUR FAKULTATIF pada :
Sehubungan dengan adanya Peringatan hari Kebangkitan Nasional ke-108 tahun 2016, maka dengan ini kami sampaikan kepada seluruh Pegawai dilingkungan Politeknik Negeri Samarinda untuk menggunakan pakaian Batik selama 4 hari mulai tanggal 16-19 mei 2016
PENGEMBANGAN Calon Dosen Politeknik / Vokasi Tahun 2015-2016
Diinfokan kepada Pegawai Politeknik yang ingin melanjutkan Studi Ke jenjang S2, bisa menghubungi Bagian Kepegawaian POLNES.
Kelompok bidang studi yang diutamakan:
1. Teknologi dan Rekayasa
2. Seni, Kerajinan dan Pariwisata
3. Bisnis dan Manajemen
4. Teknologi Informasi & Komunikasi
5. Agribisnis &AgroTeknologi
Diinformasikan kepada Peserta test CPNS Tahun 2014 yang dinyatakan LULUS Seleksi TKD, bahwa pelaksanaan Tes Kompetensi Bakat (TKB) di Lingkungan Politeknik Negeri Samarinda (POLNES) akan dilaksanakan pada:
Kami memiliki 1988 guests dan tidak ada anggota yang online